Kabar Desa
Pengguna Jalan WR Supratman Situbondo Disasar Operasi Yustisi Masker
Memontum Situbondo – Satgas Covid-19 menggelar operasi yustisi bagi pengguna jalan yang tidak menggunakan masker serta yang belum melaksanakan vaksin di Jalan WR Supratman, Kelurahan Patokan, Kecamatan/Kabupaten Situbondo, Sabtu (16/10/2021).
Bati Tuud Koramil 01 Kota, Pelda Holis Suryadi, mengatakan bahwa kegiatan tersebut bertujuan untuk terus menekan penyebaran Covid-19 di wilayah Kecamatan Kota dan memberikan pemahaman kepada warga yang belum melaksanakan vaksin agar segera mengikuti vaksin. Dengan edukasi itu, diharapkan target herd imunity bisa berjalan optimal dan masyarakat bisa terminimalisir penyebaran Covid.
Baca juga:
- Libatkan Wartawan, KPP Pratama Situbondo Gelar Ngopi Asik Terkait Pajak
- Kampanye Akbar, Massa Pendukung Karunia Birukan Alun-alun Taman Lanceng Situbondo
- Sosialisasi Pilkada, KPU Situbondo Gandeng Wartawan Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih
- KPU Situbondo Gelar Media Gathering Persiapan Penertiban APK
- Bidik Penghargaan Swasti Saba Wistara, Dinkes Situbondo Rakor bersama FKS, FKKS dan Pokja Desa Sehat
Dalam operasi itu, Bati Tuud menjelaskan, selama pelaksanaan berlangsung, masyarakat sudah mendekati disiplin dan taat Prokes. “95 persen masyarakat mulai sadar dan patuh terhadap Protkes dan manfaat dari vaksin,” paparnya.
Dalam operasi yustisi itu, beberapa pihak turut dilibatkan. Seperti kepolisian dari Polsek Kota, yang dipimpin Kapolsek Kota, Iptu Budhiarto, SH., anggota Koramil 0823/01 Kota, anggota BKO Yonif 527 dan Kecamatan Kota. (her/sit)
- Hukum & Kriminal3 minggu
Satpolairud Situbondo Selamatkan Kapal Nelayan yang Karam Dihantam Ombak
- Kabar Desa3 minggu
Kodim 0823 Situbondo bersama BRI Launching Pembuatan Sumur Bor di Desa Ketowan
- Pemerintahan3 minggu
Pastikan Harga dan Stok Aman, Pjs Bupati Situbondo Tinjau Dua Pasar Tradisional
- SEKITAR KITA3 minggu
Dinkes Situbondo Gandeng JFF Gelar Operasi Katarak Gratis dan Pemberian Kaca Mata
- Hukum & Kriminal2 minggu
Hilang Tiga Hari, Nelayan Situbondo Ditemukan Tewas Mengambang di Perairan Panarukan
- Kabar Desa2 minggu
Rutan Situbondo Dukung Program Asta Cita Presiden Prabowo melalui Swasembada Pangan
- SEKITAR KITA1 minggu
Bidik Penghargaan Swasti Saba Wistara, Dinkes Situbondo Rakor bersama FKS, FKKS dan Pokja Desa Sehat
- Politik3 hari
Sosialisasi Pilkada, KPU Situbondo Gandeng Wartawan Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih