Kabar Desa
Koramil Bungatan Situbondo Kawal penyerahan Bantuan Program Jatim Puspa
Memontum Situbondo – Anggota Koramil 0823/15 Bungatan, Serda Darmaji, melaksanakan pendampingan penyerahan bantuan kepada keluarga penerima manfaat (KPM), Program Jatim Puspa di Balai Desa Pasir Putih, Kecamatan Bungatan, Kabupaten Situbondo, Rabu (08/09).
Keterangan yang disampaikan Babinsa Pasir Putih, Serda Darmaji, mengatakan penyerahan Program Jatim Puspa diberikan kepada 35 keluarga penerima manfaat. “Masing masing KPM menerima bantuan barang senilai Rp 2,5 juta,” jelas Serda Darmaji.
Baca Juga:
Serda Darmaji menambahkan, Kegiatan penyerahan Program Jatim Puspa ini, disaksikan oleh Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa (BPMD) Kabupaten Situbondo, Ketua Puspa Jatim, Camat Bungatan, Kades Pasir Putih dan Babinkamtibmas Polsek Bungatan serta Ketua LPMD Desa Pasir Putih.
“Kegiatan ini berjalan aman dan lancar para penerima bantuan tetap mematuhi protokol kesehatan Covid-19. Dengan penyerahan bantuan sejumlah paket barang dari program Jatim Puspa ini, diharapkan bisa meringankan beban hidup para penerima bantun ini,” harap Serda Darmaji. (her/ed2)
- Hukum & Kriminal3 minggu
Satpolairud Situbondo Selamatkan Kapal Nelayan yang Karam Dihantam Ombak
- Kabar Desa3 minggu
Kodim 0823 Situbondo bersama BRI Launching Pembuatan Sumur Bor di Desa Ketowan
- Pemerintahan3 minggu
Pastikan Harga dan Stok Aman, Pjs Bupati Situbondo Tinjau Dua Pasar Tradisional
- SEKITAR KITA2 minggu
Dinkes Situbondo Gandeng JFF Gelar Operasi Katarak Gratis dan Pemberian Kaca Mata
- Kabar Desa2 minggu
Rutan Situbondo Dukung Program Asta Cita Presiden Prabowo melalui Swasembada Pangan
- Hukum & Kriminal2 minggu
Hilang Tiga Hari, Nelayan Situbondo Ditemukan Tewas Mengambang di Perairan Panarukan
- SEKITAR KITA1 minggu
Bidik Penghargaan Swasti Saba Wistara, Dinkes Situbondo Rakor bersama FKS, FKKS dan Pokja Desa Sehat
- Politik1 hari
Sosialisasi Pilkada, KPU Situbondo Gandeng Wartawan Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih