Kabar Desa
Dandim 0823 Situbondo Serahkan Bantuan dari Pangdam V Brawijaya ke 140 Babinsa
Memontum Situbondo – Dandim 0823 Situbondo, Letkol Inf Neggy Kuntagina, menyerahkan bantuan beras untuk 140 Babinsa. Bantuan beras yang diserahkan Dandim 0823 Situbondo tersebut, didapat dari Pangdam V/Brawijaya, Selasa (10/08) tadi.
Penyerahan bantuan beras yang bertempat di halaman Makodim 0823/Situbondo Jalan PB. Sudirman Nomor 32 Kelurahan Patokan, Kabupaten Situbondo tersebut, dihadiri Pasi Ter Kodim 0823/Situbondo, Kapten Inf Hadi Sutjipto, Pasi Pers Dim 0823/Situbondo, Lettu Cba Suwindi dan Danramil 0823/03 Kapongan, Kapten Inf Agus Al Amin.
Baca juga:
- Libatkan Wartawan, KPP Pratama Situbondo Gelar Ngopi Asik Terkait Pajak
- Kampanye Akbar, Massa Pendukung Karunia Birukan Alun-alun Taman Lanceng Situbondo
- Sosialisasi Pilkada, KPU Situbondo Gandeng Wartawan Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih
- KPU Situbondo Gelar Media Gathering Persiapan Penertiban APK
- Bidik Penghargaan Swasti Saba Wistara, Dinkes Situbondo Rakor bersama FKS, FKKS dan Pokja Desa Sehat
Keterangan yang disampaikan Dandim 0823 Situbondo, bantuan beras yang diberikan Pangdam V/Brawijaya kepada para babinsa ini merupakan salah satu ucapan terima kasih kepada Babinsa Kodim 0823/Situbondo telah membantu masyarakat Situbondo dalam menghadapi pandemi Covid-19.
“Beras yang kalian terima merupakan bantuan dari pimpinan kita. Oleh karena itu, mari kita bersyukur atas bantuan yang kita terima ini. Semoga bantuan beras dari Bapak Pangdam V/Brawijaya ini bermanfaat untuk para anggota semuanya,” pesan Dandim (her/ed2)
- Hukum & Kriminal3 minggu
Satpolairud Situbondo Selamatkan Kapal Nelayan yang Karam Dihantam Ombak
- Kabar Desa3 minggu
Kodim 0823 Situbondo bersama BRI Launching Pembuatan Sumur Bor di Desa Ketowan
- Pemerintahan3 minggu
Pastikan Harga dan Stok Aman, Pjs Bupati Situbondo Tinjau Dua Pasar Tradisional
- SEKITAR KITA2 minggu
Dinkes Situbondo Gandeng JFF Gelar Operasi Katarak Gratis dan Pemberian Kaca Mata
- Kabar Desa2 minggu
Rutan Situbondo Dukung Program Asta Cita Presiden Prabowo melalui Swasembada Pangan
- Hukum & Kriminal2 minggu
Hilang Tiga Hari, Nelayan Situbondo Ditemukan Tewas Mengambang di Perairan Panarukan
- SEKITAR KITA1 minggu
Bidik Penghargaan Swasti Saba Wistara, Dinkes Situbondo Rakor bersama FKS, FKKS dan Pokja Desa Sehat
- Politik1 hari
Sosialisasi Pilkada, KPU Situbondo Gandeng Wartawan Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih